Untuk mencari pilihan terbaik dari banyaknya pelamar, pasti harus melakukan beberapa hal penting. Pertama, proses pendekatan harus benar sehingga pencari kerja bisa merasa nyaman untuk menjalani proses perekrutan tersebut seperti yang dilakukan hr consultant terbesar. Kedua, kontak harus terjalin agar komunikasi bisa terus terjadi agar bisa cepat menyampaikan informasi.